1. Extraction
Film ini merupakan karya dari Sam Hargrave. Ia mengambil latar lokasi di India dan Thailand sebagai lokasi syuting film ini
Seseorang bernama Tyler Rake (Chris Hemsworth) seorang tentara bayaran pasar gelap yang tak kenal takut dan tak punya ambisi apapun.
Suatu hari, seorang gembong penjahat internasional yang berada di penjara bermaksud memanfaatkan keahliannya untuk menyelamatkan putranya, Ovi Mahajan (Rudhraksh Jaiswal) yang diculik.
Ovi disekap di salah kota yang paling sulit ditembus. Di sinilah keahlian Tyler Rake dibutuhkan.
Sosok Tyler Rake sebagai tentara bayaran protagonis nan tangguh sungguh membuat misi penyelamatan menjadi begitu dilematis.
Bagaimana kelanjutan aksi dari Tyler Rake? Langsung saja kalian tonton di movindo21
2. Bad Boys for Life
Film yang mengisahkan pasangan detektif Mike Lowrey (Will Smith) dan detektif Marcus Burnett (Martin Lawrence).
Mereka tak lagi menjadi rekan dalam satu misi karena Burnett sudah tua dan menjabat sebagai inspektur.
Keduanya kembali beraksi untuk terakhir kali membasmi penjahat yang sangat keji.
Untuk lebih lengkapnya kalian bisa langsung mengunjungi movindo21
Film ini disutradarai Adil El Arbi dan Bilal Fallah yang sebelumnya menyutradarai film Snowfall (2017) dan Patser (2018). Bad Boys for Life juga dibintangi oleh Vanessa Hudgens, Alexander Ludwig, Charles Melton, Paola Núñez, Kate del Castillo, Nicky Jam, dan Joe Pantoliano.
3. Birds of Prey: And the Fantabulous Emancipation of One Harley Quinn
"Kamu tahu apa itu Harley Quinn? Tugas Harley Quinn adalah melayani," kata Quinn sembari meminum alkohol. "Tanpa tuan, dia bukan apa-apa. Tidak ada orang yang peduli selain itu," ucapnya.
Harley Quinn (Margot Robbie) dan Joker telah putus, mereka bukan lagi sepasang kekasih. Sepertinya kejadian itu membuat Quinn cukup sedih dan depresi.
Akhirnya, Harley ditangkap oleh seorang lelaki tua bernama Doc yang memiliki restoran Cina di kota. Setelah berpisah dengan Joker, Harley Quinn bergabung Pahlawan Super, Black Canary, Huntress dan Renee Montoya untuk menyelamatkan seorang gadis muda dari kejahatan keji....
Kalian bisa melihatnya di movindo21 untuk lebih lengkapnya.
4. My Spy
Film seorang mata-mata yang diperankan oleh Dave Bautista, seorang agen CIA yang acap kali gagal melaksakan tugasnya.
JJ (Dave Bautista) seringkali ditugaskan untuk mencari informasi. Namun sifat kerasnya seringkali membuatnya gagal.
Untuk menangani kasus, dia pindah ke sebuah rumah susun untuk penyelidikan. Dia membawa serta teman dan peralatan komputer lengkap. Saat dia sedang bekerja, tiba-tiba Sophie (Chloe Coleman) datang dan merekam kegiatan yang JJ dan temannya lakukan. Kala itu, Sophie baru berumur sembilan tahun.
Bagaimana JJ melakukan tugasny dan apa saja yang akan terjadi kepada mereka berdua?
Kalian bisa melihatnya di movindo21
5. Bloodshot
Bloodshot disutradarai oleh Dave Wilson dan naskahnya ditulis oleh sederet nama seperti Jeff Wadlow, dan Eric Heisserer yang mengadaptasi dari komik karya Bob Layton, Kevin VanHook, dan Don Perlin. Film ini juga mengusung aksi dan nuansa drama di dalamnya.
Dikisahkan Ray Garrison, dibangkitkan Rising Spirit Tech perusahaan berspesialisasi dalam mengembangkan perangkat cybernetic untuk personel militer Amerika yang cacat. Dr. Emil Hartin CEO perusahaan memberi tahu Ray dia merupakan kandidat sukses pertama yang mereka punyai dengan memanfaatkan teknologi nanite khusus.
Usai membangkitkan Ray, Wigans menjelaskan Rising Spirit menanam ingatan palsu guan mengubahnya menjadi seorang mesin pembunuh. Ray mendapati Gina masih hidup namun telah meninggalkannya 5 tahun lalu dan memulai keluarga di Westminster.
Tumbuh kecewa terhadap eksploitasi Harting pada Ray, Katie pun mencari bantuan Wigans. Sementara, Ray ditangkap kembali oleh Tibbs dan Dalton usai pengejaran. Dia dibawa kembali menuju laboratorium Rising Spirit, namun kabur dengan bantuan dari Wigans dan Katie yagn menyabot proses pemrograman ulang.
Selain Vin Diesel dibintangi pula oleh Sam Heughan sebagai Jimmy Dalton, Toby Kebbell sebagai Axe, dan Lamorne Morris sebagai Wilfred Wigans. Adapula Eiza González, Talulah Riley, dan Guy Pearce
Bloodshot yang diproduksi oleh Columbia Pictures ini berdurasi 109 menit dan dijadwalkan rilis di tanah air pada 11 Maret 2020. Nah, bagaimana keseruan kisah lengkapnya ya?
Kalian bisa langsung lihat di movindo21
Tidak ada komentar:
Posting Komentar